Patroli Keamanan Sekolah atau dapat disingkat PKS adalah salah satu jenis kegiatan untuk menjaga keamanan sekolah dari tindakan-tindakan yang dilakukan oleh siswa yg melanggar peraturan sekolah.
Sebelum menjadi anggota PKS, calon anggota PKS pun harus dites minimal 12 kali selama 3 bulan. Setelah itupun belum dinyatakan syah menjadi anggota PKS apabila tidak mengucapkan sebuah janji. Janji tersebut adalah :
- Akan menjungjung tinggi serta setia kepada Pancasila dan Undang-Undang dasar 1945.
- Akan menjungjung tinggi harkat dan martabat Patroli Kemanan Sekolah
- Dengan rasa sukarela akan berbakti kepada para pelajar pada khususnya dan masyarakat pemakai jalan pada umumnya.
- Akan bekerja dengan penuh berdisiplin serta tekun sehinga keamanan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas akan benar-benar terwujud
0 Response to "Organisasi PKS Di Lingkungan Sekolah"
Post a Comment